Beranda Kuliner Kreatif, Makan Sedap dengan Aneka Kuliner dari Daun Kelor
Kuliner

Kreatif, Makan Sedap dengan Aneka Kuliner dari Daun Kelor

Daun Kelor atau moringa oleifera (Foto Medium)

Kesimpulan tersebut didapatkan setelah dia mendapati para ibu di Nusa Tenggara Timur enggan memakan biskuit kaya gizi bantuan pemerintah maupun sajian daun kelor  yang kaya nutrisi karena rasanya kurang enak.

Pemerintah terus mempromosikan konsumsi makanan alternatif melalui diversifikasi pangan untuk mengurangi ketergantungan masyarakat pada satu produk pangan tertentu, khususnya selama fenomena El Nino terjadi.

Sebelumnya, Badan Riset dan Inovasi Nasional atau BRIN menyatakan, sorgum dan jagung adalah beberapa komoditas yang dapat menjadi alternatif pangan dalam menghadapi dan beradaptasi pada kenaikan suhu akibat perubahan iklim.

Baca Juga:   Jaga Rasa dan Kualitas, Kunci Bertahan Nasi Rames Bali

Kepala Pusat Riset Tanaman Pangan BRIN, Yudhistira Nugraha, Jumat, 20 Oktober 2023, mengatakan, walaupun peralihan komoditas bisa menjadi suatu opsi untuk beradaptasi menghadapi dampak perubahan iklim, hal tersebut harus diikuti dengan perubahan kebiasaan makan yang bisa dilakukan sejak dini. (M1)

Baca Berita Lainnya di GOOGLE NEWS

Halaman: 1 2
Sebelumnya

Tiga Tahun, FIFA Larang Rubiales Terlibat Sepak Bola

Selanjutnya

Fabiola Ungkap Pentingnya Brand Bisa Tingkatkan Reputasi Perusahaan

makansedap.id